Gritte Agatha Review Hotel Mewah Tersembunyi di Jakarta Selatan

  • Gritte Agatha
  • 16 March 2022

Gritte Agatha dikenal sebagai konten kreator yang aktif membuat konten seputar review penginapan, travelling, podcast, dan masih banyak lagi. Selalu menghadirkan konten seru terbaru, jumlah subscribers Gritte meningkat pesat. Sampai saat ini, gadis tersebut telah mencapai lebih dari 4.66 juta subscribers. 

Kali ini Gritte kembali membagikan review hotel keren di daerah Jakarta Selatan yaitu Lamandau House yang terletak di Jl. Lamandau III No.5, RW.7, Kramat Pela, Kec. Kby. Baru, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12130.

Kamar pertama yang dikunjungi Gritte memiliki pemandangan taman Adodya. Dapat disewa seharga 1.146.735 per malam, unit ini juga dapat disewa untuk long stay dengan harga mulai dari Rp 27.000.000 per bulan. Memiliki ruangan yang luas, interior di dalam unit tersebut sangat mewah dan unik. Selanjutnya ada kamar dengan teras pribadi yang nyaman dan homey.

“Satu kamar dengan kamar lainnya gak ada persamaan, semua dibuat beda-beda,” ujar Gritte.

Bagi yang sudah penasaran dengan review lebih lanjut, yuk saksikan video lengkapnya hanya di YouTube channel Gritte Agatha!

Creator's Article

Ibu Muda Ini Sebarkan Awareness Positif Terkait Kondisi Down Syndrome yang Diderita oleh Sang Anak
Miliki Anak Pengidap Cerebral Palsy Sejak Kecil, Ibu Ini Beberkan Kondisinya Saat Ini
Lahir dengan Kelainan Jantung, Perempuan Ini Harus Rasakan Dinginnya Meja Operasi Sejak Usia 13!
Kisah Penyintas Vaginismus yang Bikin Otot Dinding Vagina Kaku Saat Penetrasi, Cari Tahu di #GritteBukaPraktek

Pilihan Editor

List Category Article

Sering Terjebak Mitos Kesehatan? Cek Fakta Versi Dr. Tirta di Kanal YouTube TirtaPengPengPeng
Jaga Kesehatan dengan Konsisten: Tips Sehat dari Fanny Ghassani dan Ahli Gizi
Ini Dia Snack Sehat Favorit Fanny Ghassani Untuk Menjaga Tubuh Tetap Sehat
Bakar Kalori Tanpa Buat Badan Loyo Ala Fanny Ghassani

Search Article