Resep Ayam Goreng Kalasan ala Chef Rinrin Marinka

  • Simply Marinka
  • 17 June 2021

Buat kamu yang tinggal di Jawa pasti sudah tahu dengan hidangan spesial ini yaitu ayam goreng Kalasan. Menu yang digemari banyak orang ini cukup banyak ditemukan hampir di mana saja. 

Kali ini Chef Rinrin Marinka menunjukkan cara memasak ayam goreng kalasan yang berasal dari daerah Jawa Tengah. Seperti biasanya, Chef Rinrin menggunakan bahan-bahan yang sehat!

Berikut bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat ayam goreng Kalasan ala Chef Rinrin:

  • Gula kelapa secukupnya
  • Bawang putih secukupnya
  • Lengkuas secukupnya
  • Serai secukupnya
  • Gula secukupnya
  • Garam secukupnya
  • Daun salam secukupnya
  • Air kelapa secukupnya
  • Olive oil secukupnya
  • Ayam secukupnya

Sebelum langsung coba bikin sendiri, yuk tonton tutorial lengkapnya hanya di YouTube channel Rinrin Marinka!

Creator's Article

Cukup 3 Bahan! Ini Dia Resep Almond Florentine Biscuit ala Chef Marinka!
Resep Mudah Membuat Pudding Kopi yang Lembut ala Chef Marinka!
Cocok untuk Cemilan Diet Sehat! Ikuti Resep Hummingbird Cake Gluten Free ala Chef Marinka
Bingung Mau Masak Apa? Contek Resep Udang Mayo ala Chef Marinka Aja!

Pilihan Editor

List Category Article

Ade Koerniawan Bagikan Resep Peri-Peri Chicken dengan Mediteranian Rice ala Afrika! Cek di Sini!
Victor Agustino Bagikan Resep Kari Udon dengan Terong Krispi, Kenyal dan Gurih  Jadi Satu!
Bikin Mie Ayam di Rumah Pakai Bumbu Mie Instan? Cek Resepnya di Sini ala Fifin Liefang!
Jarle Kul Bagikan Resep Bakso Ulek Khas Temanggung, Cocok Disantap Saat Hujan!

Search Article