Nassar Diganggu Makhluk Halus Saat Uji Nyali Bareng Kakak Beradik Podcast

  • MOP Channel
  • 25 January 2022

Kakak Beradik Podcast merupakan acara bertema horor yang dipandu oleh Ruben Onsu dan saudaranya, Jordi Onsu. Pada episode kali ini, tim Kakak Beradik Podcast akan melakukan penelusuran ke sebuah tempat angker yang menyimpan misteri. Disiarkan secara live, beberapa bintang tamu turut hadir memeriahkan acara, ada Nassar, Frislly Herlind, dan Anwar BAB.

Kali ini syuting dan penelusuran dilakukan di sebuah kos-kosan terbengkalai yang sudah kosong cukup lama. Konon, kos-kosan tersebut memiliki berbagai urban legend yang menyeramkan. Bikin penonton tegang, episode ini pun sukses menghibur penggemar Kakak Beradik Podcast.

Di penghujung acara, Nassar pun memberanikan diri melakukan pembuktian dengan cara uji nyali di salah satu kamar kosong. Kamar tersebut disebut-sebut sebagai tempat yang dihuni makhluk halus yang paling berkuasa. 

Ketika melakukan uji nyali, Nassar pun merasakan gangguan dari makhluk tak kasat mata. Bagi yang sudah penasaran dengan penelusurannya, yuk saksikan video lengkapnya hanya di YouTube channel MOP Channel!

Creator's Article

MOP Channel Hadirkan Podcast Sisi Dunia, Sajikan Kisah Mistis yang Bikin Merinding!
MOP Channel Kembali Sajikan Konten Telusuri Rumah Angker dengan Konten Rumah Kosong!
Dikejutkan dengan Pesta Ulang Tahun Ke-18, Betrand Putra Onsu: Kaget Banget!
Ngobrol Bareng Ruben Onsu, Amanda Manopo Ungkap Alasan Terjun ke Dunia Host

Pilihan Editor

List Category Article

Ngemil Manis Saat Nonton Drakor? Begini Cara Tetap Sehat Tanpa Khawatir
Event Gaming Awal Tahun: Panduan Eksklusif dari Refa Ardhi
Refa Ardhi Bagikan Tips Dapatkan Bundle Karakter Legendaris!
Robby Purba Bahas Perang Energi dan Mitos Makhluk Gaib di YouTube

Search Article