Rahasia Make Up Amanda Static, Trik Ampuh Siasati Double Chin!

  • StarHits
  • 19 January 2024

Amanda Static, merupakan seorang kreator Fashion dan Beauty, yang baru-baru ini membagikan tips dan trik sederhana untuk mengakali double chin dalam video YouTube Shorts-nya. Dalam video tersebut, Amanda menjelaskan rahasia kecantikan untuk memaksimalkan penampilan dan meningkatkan percaya diri dengan menggunakan beberapa gerakan simpel.

Salah satu trik yang dibagikan Amanda adalah dengan, mengaplikasikan teknik make up menggunakan contour untuk merias double chin. Dengan mengaplikasikan contour cream secara hati-hati, Amanda menunjukkan cara membuat garis riasan yang membantu memberikan ilusi wajah yang lebih ramping dan tirus. Teknik ini memberikan sentuhan yang cantik dalam menyiasati double chin dan menciptakan kesan yang alami.

Sebagai tambahan, Amanda juga melanjutkan dengan menambahkan garis rasan ke leher dengan menggambarkannya ke bawah. Langkah ini dilakukan untuk memberikan kesan leher yang lebih panjang dan ramping serta mengurangi penonjolan double chin secara signifikan. Namun, kunci dalam mengaplikasikan trick ini adalah dengan memastikan untuk meratakan riasan dengan menyeluruh dengan mem-blend dengan baik.

Dengan membagikan tips dan trik sederhana ini, Amanda tidak hanya memberikan wawasan mengenai make up, tetapi juga membantu para viewers untuk lebih merasa percaya diri dengan menyiasati double chin mereka. Video pendek yang dibuat Amanda, mampu menjadi sumber inspirasi bagi mereka yang ingin meningkatkan penampilan diri tanpa harus melakukan berbagai treatment yang rumit. Temukan kepercayaan diri dengan merias wajah secara simpel dan elegan seperti apa yang dibagikan Amanda Static melalui konten-kontennya.

Buat yang penasaran dengan konten Amanda, langsung aja cek videonya hanya di YouTube Channel Amanda Static, ya!

_________________________________________________________________________

PT Suara Mas Abadi (SMA) dengan label Hits Records adalah perusahaan bergerak dalam bidang industri rekaman di bawah PT Star Media Nusantara (SMN) yang merupakan bagian dari PT MNC Studios International Tbk.

PT Suara Mas Abadi mengembangkan diri dengan membentuk divisi digital yang diberi nama StarHits dengan fokus untuk monetisasi aset digital MNC group, bekerjasama dengan banyak konten kreator untuk memproduksi konten yang bermutu.

StarHits juga ditunjuk oleh YouTube sebagai MCN (Multi Channel Network). Selain menyediakan layanan dalam pengelolaan konten, StarHits memiliki tujuan untuk mendistribusikan konten secara efektif ke seluruh platform media untuk meningkatkan jangkauan audiens, perlindungan konten atau hak cipta, & monetisasi konten.

Temukan kami di:

Website: https://www.starhits.id/

Facebook: https://www.facebook.com/starhitsidn

Twitter: https://twitter.com/Starhitsid

Instagram: https://www.instagram.com/starhitsid/

TikTok: https://www.tiktok.com/@starhitsid

Creator's Article

Mengintip Rahasia Racun Sangga Bersama Robby Purba
Mengupas Kedalaman Racun Sangga Bersama Robby Purba: Pengalaman Emosional di Balik Kamera
Mengenal Tradisi Santet dalam Racun Sangga
Jaga Kesehatan dengan Konsisten: Tips Sehat dari Fanny Ghassani dan Ahli Gizi

Pilihan Editor

List Category Article

Mengintip Rahasia Racun Sangga Bersama Robby Purba
Mengupas Kedalaman Racun Sangga Bersama Robby Purba: Pengalaman Emosional di Balik Kamera
Mengenal Tradisi Santet dalam Racun Sangga
Raih Kesempatan Kolaborasi Kreator dan Brand di NgeDealYuk 12.12, Diskon Hadiah Menanti!

Search Article