Danang Giri Sadewa Intip Luasnya Perpustakaan Kebanggan Kabupaten Magelang

  • Danang Giri Sadewa
  • 27 August 2021

Danang Giri Sadewa merupakan mahasiswa Universitas Gadjah Mada jurusan Pembangunan Sosial dan Kesejahteraan. Danang yang juga merupakan seorang konten kreator ini sering membuat video tentang edukasi, vlog, permainan, dan lainnya. 

Bukan membuat tur kampus, kali ini Danang kembali dengan video yang menghibur banyak penonton yaitu berkeliling Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Magelang yang terletak di Jl. Dr. Soetomo No.8A Muntilan Magelang 56411.

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Magelang memiliki area yang sangat luas. Rupanya terdapat 2 gedung utama yaitu gedung perpustakaan dan gedung kearsipan.

Ketika masuk ke perpustakaan, pengunjung dapat mendaftarkan diri untuk membuat kartu perpustakaan. Jika sudah memiliki kartu, pengunjung dapat menikmati berbagai buku yang tersedia, jumlah koleksi yang ada di perpustakaan ini mencapai sekitar 45.000 koleksi.

Selain ruang membaca indoor, disediakan juga wilayah outdoor yang sangat nyaman untuk berdiskusi, membaca, belajar, dan lain sebagainya. Yuk intip keseruan Danang keliling Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Magelang hanya di YouTube channel Danang Giri Sadewa!

Creator's Article

Danang Giri Sadewa Tour Kampus Terbaik di Indonesia, Universitas Muhammadiyah Surakarta!
3 Hal Ini Bisa Jadi Penyebab Seseorang Gagal dalam Ujian Sekolah! Cek Supaya Tidak Menyesal!
Terbang ke Italia, Danang Giri Sadewa Jelajahi Kampus Politecnico Milano!
Terbang ke Malang, Danang Giri Jelajahi Kampus UIN Maulana Malik Ibrahim!

Pilihan Editor

List Category Article

Menyatukan Mimpi dalam Pernikahan Sederhana: Vincent dan Vior Prioritaskan Kesejahteraan dalam Kehidupan Baru
Vior dan Vincent Sukses Jalani Sangjit, Apa Pelajaran dari Momen Rumit Ini?
Belajar dari Konflik Pasangan: Solusi untuk Hubungan yang Lebih Dewasa
Ketegangan Vior dan Vincent Ketika Cinta Diuji oleh Realita

Search Article